Jumat, 28 Oktober 2011

28 october 2011

pengertian simple dapat diartikan tidak banyak elemen dan komunikatif. komunikatif berarti mempunyai kekuatan  untuk mengajak konsumenny berkomunikasi.

sebuah iklan yang bagus harus Unexpected. sebuah iklan harus tidak terduga.
tidak terduga : unik, dapar menempatkan diri dalam benak pikiran masyarakat.
iklan yang unexpected akan juga lebih diingat oleh konsumennya. Lebih dihargai dan akhirnya akan menjadi top of mind, paling tidak dalam segmentnya.

sebuah iklan yang bagus harus Persuasive. sebuah iklan harus menyakinkan.
Menyakinkan : daya bujuk mempunyai pengaruh untuk membujuk orang untuk melakukan sesuai keinginan dalam iklan tersebut.
iklan yang persuasive dapat mendekatkan diri dengan brand kita dan tertarik untuk mencobanya. Iklan yang persuasive tidak hanya mampu membawa audience menyukai iklan, tetapi juga sangat mengingat brand kita.

sebuah iklan yang bagus harus entertaining. sebuah iklan harus menghibur.
menghibur tidak harus selalu lucu, tetapi mempunyai arti yang lebih luas yaitu memainkan emosi audience.
ketika emosi audience  sudah terbawa maka dengan mudah bersimpati terhadap brand yang diiklankan.

sebuah iklan yang bagus harus relavant. sebuah iklan harus saling berhubungan.
iklan yang disajikan dengan sangat hebat dan terkadang melatur dari hal umum tetapi harus saling berhubungan dengan brand produk tersebut pada akhirnya.
apapun cara penyampaian iklan kita terhadap audience tetapi perlu diingat, segala cara tersebut hanya untuk satu tujuan yaitu brand produk tersebut.

sebuah iklan yang bagus harus acceptable. sebuah iklan harus bisa diterima secara pribadi.
banyak iklan yang mengandung reaksi masyarakat karena dianggap melampaui nilai-nilai ketimuran.
karena keanekaragaman budaya maka iklan di Indonesia ide kreatifnya masih dibatasi ileh norma-norma masyarakat.

Kamis, 06 Oktober 2011

POSITIONING 06 october 2011

menurut Ries & Trout , era periklanan terbagi menjadi 3 bagian yaitu :
1. Masa Product Oriented 
memusatkan ide kretif pada karakteristik fan fitur produk. Pengembangan teori ini ada Rosser Rerves dari biro iklan Ted Bates , kemudian berkembang menjadi USP (Unique Selling Preposition. Istilah era ini dikenal dengan Brand Positioning atau Product Positioning. 
 
2. Masa Image Oriented
memusatkan ide kreatif pada citra produk didalam taraf kehidupan masyarakat. Pengembangan teori ini adalah David Olgilvy ; Istilah era ini dikenal dengan Brand Image.

3. Masa Positioning Oriented 
memusatkan citra produk dalam benak pikiran masyarakat. Pengembangan teori ini adalah Al Ries & Jack Trout. Istilah era ini dikenal dengan Positioning Product.

Positioning merupakan penempatan suatu nama atau merek produk dibenak konsumen , sehingga nama tersebut akan selalu diingat oleh konsumen.
Pesan yang selalu hilang dalam benak pikiran konsumen karena produk yang telah diciptakan , setiap produk saling merebut tempat diotak konsumen.

Cara mudah masuk dalam pikiran seseorang adalah dengan menjadi yang pertama.
Cara sulit masuk dalam pikiran seseorang adalah dengan menjadi yang kedua.

Kekuatan sebuah produk bukan berasal dari kekuatan organisasi ;
Kekuatan sebuah organisasi berasal dari kekuatan produk.
Positioning pengikut timbul karena pola pikir kita yang sudah terpola sebelumnya oleh cara-cara yang sudah biasa. Namun Vincent Pale , berkonsep "kita sulit berpikir yang sudah terpola karena tidak pernah berpikir dengan arah yang berlawanan."

Berpikir berlawanan arah dengan arah yang umum , maka kita akan menemukan sebuah "CELAH" dalam pikiran konsumen.
Salah satunya adalah dengan berpikir "celah harga mahal" dengan mempertimbangkan mutu dan cocok untuk produk lama.

Tujuan positioning dengan harga mahal : 
1. menjadi yang pertama bagi konsumen.
2. untuk menampilkan posisi harga yang tinggi.
3. bercerita tentang produk yang kuat.


harga yang tinggi lebih cocok ditempatkan dalam iklan bukan pada sebuah toko. (harga tinggi / rendah lebih menggambarkan produk daripada apapun).


berpikir berlawanan arah dengan arah yang umum, maka kita akan menemukan sebuah "CELAH" dalam pikiran konsumen.
Bisa juga dengan "CELAH HARGA RENDAH" merupakan pilihan terbaik bagi priduk baru lahir di dalam pasar.
(jika barang rusak, saya tidak keluar banyak uang).